Hari Kanker Sedunia 2021

Share this:

Mari hadapi dampak covid-19 yang terasa semakin berat, dengan proaktif dan kreatif bersama para Penyintas Kanker.

Dalam rangka Hari Kanker Sedunia 2021, Cancer Information & Support Center (CISC) anggota Union for International Cancer Control (UICC) mengundang Bapak/Ibu /Sdr/i untuk mengikuti live webinar event CANCER & COVID-19 : A Call for Creativity from Cancer Survivors”

️: Sabtu, 13 Februari,2021

: 09.00-11.30 WIB

Keynote Speaker:

– dr. Cut Putri Arianie, M.H.Kes Direktur P2PTM Kementerian Kesehatan RI

(Penanggulangan Kanker di Masa Pandemi Covid-19: Tantangan & Harapan)

Pengantar:

– dr Johannes Suthya

Commercial Director

PT Ferron Par Pharmaceuticals

– Aryanthi Baramuli Putri, SH.,MH  Ketua Umum Cancer Support & Information Center (CISC)

Narasumber :

– Dra.Yohana Domikus,M.Si .Psikolog

(Aktif & Kreatif Tingkatkan Kualitas Hidup)

– Darwis Triadi – Profesional Photographer

(Tips Foto Keren dengan Kamera HP)

Moderator :

– Vany Ely – Penyintas Kanker

Ikuti LIVE di link berikut:

Zoom :  http://bit.ly/wcdcisc

ID : 861 4849 3139

Passcode : 108787

Youtube : http://bit.ly/livecisc

Ada Door Prize menarik, sekaligus  Pengumuman Pemenang Lomba Kreativitas Penyintas Kanker .

Sampai jumpa

Salam,

CISC

#WorldCancerDay

#IamAndIWill

#KreativitasPenyintasKanker

#cancerclubcisc

#GerakanMasyarakatHidupSehat

Leave a reply