Online Sharing Session – Pandemi Covid 19 Dari Sudut Pandang Penyintas Kanker

Share this:

Mohon bergabung pada acara Online Sharing Session dalam rangka Hari Kanker Paru Sedunia:
”Pandemi Covid 19 Dari Sudut Pandang Penyintas Kanker”
Besok, hari Sabtu, 1 Agustus 2020
10.00-11.30 WIB

Narasumber:
– dr. Elisna Syahruddin, PhD, Sp.P(K)Onk, Ketua POKJA Kanker PDPI
Topik: “Hasil survey dampak pandemi covid-19 pada penyintas kanker”
– Megawati Tanto, Kordinator  Kanker Paru CISC
Topik: “Tantangan dan Harapan Penyintas  Kanker Di Masa Pandemi Covid-19”
Moderator : Claudya Lengkey

 

LIVE di:
Link: https://bit.ly/lndonesiapeduIikankerparu-
atau di  Facebook: Indonesia Peduli Kanker Paru

Leave a reply